Minggu, 25 Desember 2011

JADWAL UJIAN NASIONAL SD/MI TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Assalamu'alaikum Wr. Wb.
Sehubungan dengan telah dikeluarkannya perangkat Ujian Nasional (UN) Tahun Pelajaran 2011/2012 dari Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP), maka dengan ini kami sampaikan perangkat tersebut untuk dapat dipergunakan dalam persiapan UN.
Beberapa hal yang dapat kami sampaikan berkenaan dengan Ujian Nasional SD/MI adalah sbb :
1. Jadwal pelaksanaan ujian.


2. Jumlah dan alokasi waktu ujian.

Kamis, 15 Desember 2011

UNDANGAN PENYERAHAN LAPORAN HASIL BELAJAR SISWA SEMESTER GANJIL TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Kepada Yth
Bapak Ibu Orantua/ Wali Siswa MI Maulana Maghribi Watu

Assalamu'alaikum Wr Wb
Dengan inimengarap kehadiran Bapak Ibu Orantua/ Wali siswa pada acara yang insyaalloh akan kami selenggarakan pada :

Hari : Sabtu
Tanggal : 17 Desember 2012
Pukul : 08.30 WIB s.d selesai
Tempat : Aula MI Maulana Maghribi
Acara : Penyerahan Laporan Hasil Belajar Siswa Semester Ganji Tahun Pelajaran 2011/2012
serta Musyawarah Keluarga Besar MIMM.

Demikian undangan ini kami sampaiakn. Atas perhatian dan kehadirannya kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu'alaikum Wr Wb.

Senin, 28 November 2011

ULANGAN AKHIR SEMESTER (UAS) GANJIL TAHUN PELAJARAN 2011/2012

Demikian kami sampaikan jadwal Ulangan Akhir Semester Ganjil Tahun Pelajaran 2011/2012.


Selanjutnya, kami harapkan seluruh siswa siswi dapat mempersiapkan UAS guna memperoleh hasil yang baik.

Senin, 10 Oktober 2011

ULANGAN TENGAH SEMESTER (UTS) GANJIL TAHUN PELAJARAN 2011/2012


Sehubungan dengan pelaksanaaan Ulangan Tengah Semester (UTS) Ganjil Tahun Pelajaran 2011/2012, maka kami sampaikan beberapa informasi sbb :
1. UTS Ganjil TP 2011/2012 dilaksanakan sesuai jadwal berikut ini :


2. Diharapkan orang tua/ wali siswa meningkatkan bimbingan belajar bagi siswa selama di rumah, dan mengurangi kegiatan yang dapat mengurangi konsentarsi belajar siswa.

Sabtu, 24 September 2011

DAFTAR URUT (LONGLIST ) CALON PESERTA SERTIFIKASI BAGI GURU RA/MADRASAH DALAM JABATAN TAHUN 2011


Demikian kami sampaikan informasi Sertifikasi bagi Guru RA/Madrasah Dalam Jabatan yang tertuang pada Lampiran SK Dirjen Nomor : DJ.I/DT.I.I/ 286.a/2011 tentang Daftar Urut (Longlist ) Calon Peserta Sertifikasi Bagi Guru RA/Madrasah Dalam Jabatan Untuk Mata Pelajaran Qur'an Hadits, Akidah Akhlak, Fiqh, SKI, Bahasa Arab, Guru Kelas RA, Dan Guru Kelas MI Tahun 2011.
Dalam lampiran ini berisi daftar urut palaksanaan Sertifikasi bagi Guru RA/ Madrasah pada tahun 2011, baik guru PNS maupaun Non PNS. Mulai dari mata pelajaran Pendidikan Agama Islam, Guru RA dan Guru Kelas MI.

Informasi ini kami peroleh dari Website Kemenag RI yang dapat anda kunjungi langsung pada alamat ini : http://kemenag.go.id/index.php?a=artikel&id2=mapelagama11.

Selanjutnya bagi Bapak Ibu Guru RA/MI di Wilayah D.I Yogyakarta, Anda dapat langsung mengunduh daftar urut tersebut dalam file berformat pdf di sini.

Demikian informasi ini kami sampaikan, semoga bermanfaat.

Kamis, 28 Juli 2011

BUKU PAKET DAN REVERENSI PELAJARAN KELAS 1

Berikut ini kami sediakan Buku Paket dan Reverensi belajar bagi siswa kelas 1. Buku (E Book) ini adalah Buku Sekolah Elektronik (BSE) yang telah disesiakan oleh Pemerintah dengan materi yang sesuai dengan kurikulum 2006. BSE ini dapat pula di unduh melalui situs resminya di www.diknas.info. Semoga bermanfaat.

1. Pendidikan Kewarganegaraaan (PKn)
2. Bahasa Indonesia
3. Matematika
4. Ilmu Pengetahuan Alam (IPS)
5. Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)

Senin, 04 Juli 2011

HASIL SELEKSI PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU M.I MAULANA MAGHRIBI TAHUN PELAJARAN 2011/2012




Sehubungan dengan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Tahun Pelajaran 2011/2012, maka dengan ini kami sampaikan beberapa informasi sbb :

A. Hasil seleksi PPDB Tahun Pelajaran 2011/2012, peserta didik yang dinyatakan diterima adalah sbb :
1. Achmad Ziadi bin Dal Suteja (Krapyak Wetan, Panjangrejo)
2. Adam Pratama bin Sukirno (Krapyak Wetan, Panjangrejo)
3. Aisyah Harin Sugiyanto binti Sigit Sugiyanto (Nglorong, Panjangrejo)
4. Fatur Cahyono bin Pardilan (Krapyak Wetan, Panjangrejo)
5. Fauzan Asqolani bin Basri (Nglorong, Panjangrejo)
6. Hasan Arba Bunayya bin Mulyono B.A (Panjang, Panjangrejo)
7. Hero Adika Yudha bin Sudibyo Hanjono (Sragan, Srihardono)
8. Hikmah Annida binti Haryoto (Krapyak Wetan, Panjangrejo)
9. Khoirul Huda bin Dalakir (Soronanggan, Panjangrejo)
10. Luthfi Falasifah binti M. Jamroni (Nglorong, Panjangrejo)
11. Misbakhul Munir bin Sagiman (Soronanggan, Panjangrejo)
12. Mufidah Hana Ramadhan binti Ahmadi (Nglorong, Panjangrejo)
13. Muslih Nur Ridwan bin Suwarno (Soronanggan, Panjangrejo)
14. Nia Astuti binti Tukijan (Soronanggan, Panjangrejo)
15. Nugroho Wisnu Aji bin Giyanto (Gedangan, Panjangrejo)
16. Rifda Alya Khairunisa binti Tukiran (Jamprit, Panjangrejo)
17. Tasya Oniffya Hernawan binti Bambang Dody H. (Soronanggan, Panjangrejo)
18. Wintolo bin Supardi (Jetis, Panjangrejo)
19. Zakhy Ayub Pribadi bin Mujiyana (Jetis Patalan)
20. Zaky Yahya Ahmadi bin Almadi (Soronanggan, Panjangrejo)
21. Anita binti Kuadi (Jamprit, Panjangrejo)
22. Rohmat Sangaji

B. Mengharap kehadiran Bpk/Ibu Orangtua/ Wali Peserta Didik Baru pada :
Hari : Jum’at
Tanggal : 10 Juli 2011
Pukul : 08.00 WIB s.d selesai
Tempat : Aula MI Maulana Maghribi
Acara : Wawancara Orangtua/ Wali Peserta Didik Baru
Penyerahan Alat Tulis, Buku dan Seragam Merah Putih

C. Hari pertama masuk sekolah hari Senin tanggal 11 Juli 2011 pukul 07.00 WIB;

D. Kegiatan awal masuk sekolah berupa Masa Orientasi Madrasah pada :
Tanggal : 11, 12, 13 Juli 2011
Pukul : 07.00 WIB s.d 10.00 WIB
Agenda : 11 Juli 2011 : Pengenalan Madrasah dan Lingkungan Sekitar
12 Juli 2011 : Jumpa Tokoh
13 Juli 2011 : Kunjungan Lapangan
Seragam : Senin-Selasa : Merah Putih
Rabu : Bebas Sopan Muslim

Demikian informasi ini kami sampaikan, atas perhatiannya kami mengucapkan terima kasih.

Senin, 20 Juni 2011

PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB) M.I MAULANA MAGHRIBI TAHUN PELAJARAN 2011/2012



A. Ketentuan Pendaftaran
1. Waktu pendaftaran :
Tanggal
Gel I : 23-25 Juni 2011
Gel II : 30 Juni -02 Juli 2011
Pukul : 08.00 – 12.00 WIB
2. Tempat Pendaftaran :
a. MI Maulana Maghribi
c. Melalui e-mail

B. Syarat Pendaftaran
1. Mengisi formulir pendaftaran (unduh di sini)
2. Menyerahkan fotocopi Akte Kelahiran (1 lbr)*
3. Menyerahkan foto hitam putih ( 3x4 h/p : 2 lbr)*
4. Menyerahkan fotocopi Ijazah TK (1 lbr)*
5. Calon siswa mengerjakan Lembar Uji Kemampuan (di MI saat menyerahkan formulir)
6. Biaya pendaftaran ditanggung Bantuan Operasional Sekolah (BOS)
Ket *) : di scan dan menunjukkan aslinya sewaktu di MI Maulana Maghribi

C. Teknis Pendaftaran
1. Orangtua/ Wali mengambil dan mengisi formulir pendaftaran di MI Maulana Maghribi, maupun mengunduh formulirnya di www.mimmwatu.blogspot.com;
2. Menyiapkan berkas persyaratan nomor 2, 3, dan 4;
3. Berkas persyaratan dimasukan ke dalam stopmap yang sudah ditulisi Nama Anak, Tempat Tanggal Lahir,Alamat, Asal TK dan No. Telp;
4. Berkas diserahkan ke Panitia PPDB langsung di MI Maulana Maghribi;
5. Pendaftaran secara online dapat dilakukan dengan mengirimkan berkas/ file scan sesuai persyaratan di atas ke mimmwatu@ymail.com dan melakukan konfirmasi ke Panitia PPDB melalui nomor telpon yang disediakan;
6. Pada waktu menyerahkan berkas pendaftaran orangtua/ wali menyertakan calon peserta didik untuk mengerjakan lembar uji kemampuan;
7. Bagi orangtua/ wali yang mengirimkan berkas secara online, setelah konfirmasi ke Panitia PPDB diharapkan segera mengantar calon peserta didik ke MI Maulana Maghribi untuk mengerjakan lembar uji kemampuan;
8. Kriteria seleksi lebih pada umur, daya tampung kelas;
9. Hasil pendaftaran akan dikirimkan kepada Orangtua/ Wali pada tanggal 04 Juli 2011 dan dapat di lihat di www.mimmwatu.blogspot.com;

D. Lain-lain
1. Ketentuan lain yang belum ada akan disampaikan selanjutnya;
2. Informasi lebih lengkap, silakan hubungi no. telpon yang sudah disediakan.
3. Nomor yang bisa dihubungi :
a. MI Maulana Maghribi : 0274-8527-170
b. Uswatun Hasanah S.Ag. M.Ag. : 0812-2711-7768
c. Agus Sehono, S.Pd. : 08180-2727-688

Senin, 07 Maret 2011

ULANGAN TENGAH SEMESTER II (UTS II) TAHUN PELAJARAN 2010/2011


Memasuki pertengahan Semester II Tahun Pelajaran 2010/2011 MI Maulana Maghribi menyelenggarakan Ulangan Tengah Semester II (UTS II) bagi seluruh siswa-siswi kelas I sampai dengan kelas VI. Program ini bertujuan untuk mengevaluasi pembelajaran selama awal sampai dengan pertengahan Semester II Tahun Pelajaran 2010/2011.
Program ini terlaksana berkat kerja sama antara SD/MI yang tergabung dalam Gugus 02 Kecamatan Pundong. Setiap SD/MI mengirimkan guru yang akan bertugas untuk menyusun naskah soal beserta perangkatnya, untuk dapat dipergunakan dalam Ulangan Tengah Semester II tersebut.
Pada akhirnya nanti, hasil UTS II tersebut akan digunakan dalam penentuan keputusan Kenaikan Kelas pada akhir tahun pelajaran mendatang. Mengingat pentingnya program UTS II tersebut, pihak Madrasah mempersiapkan segala sesuatunya dengan harapan siswa-siswi dapat mengikuti UTS II tersebut dengan lancar, dan mendapatkan hasil yang memuaskan.
Teriring do'a kepada seluruh siswa, semoga UTS II tahun pelajaran 2010/2011 dapat berjalan lancar dan memperoleh hasil yang memuaskan. Amin.
Selanjutnya kami sampaikan jadwal UTS II tahun pelajaran 2010/2011 sbb :



Jadwal UTS II TP 2010/2011 unduh di sini.